Apa sih definisi metode penelitian kualitatif itu ? baik simak ya, metode penelitian kualitatif itu sendiri dapat diartikan sebagai metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat postpositivisme yang digunakan untuk meneliti pada kondisi objek yang alamiah, dimana peneliti menjadi istrumen kunci. Teknik pengumpulan data dilakukan secara gabungan, analisis data bersifat induktif/kualitatif, dan hasil penelitian kualitatif lebih menekankan makna dari pada generalisasi.
Adapun data dari penelitian kualitatif itu bisa berupa data yang berbentuk kata, kalimat, gerak tubuh, ekspresi wajah, gambar maupun foto. Data kualitatif dapat dibedakan menjadi dua data yaitu data kualitatif empiris dan data kualitatif bermakna. Data kualitatif empiris adalah data sebagaimana adanya (tidak diberri makna) sedangkan data kualitatif bermakna adalah data dibalik fakta yang tampak. Disini saya akan beri contoh agar terlihat perbedaan antara data kualitatif empiris dan data kualitatif bermakna. Contoh data kualitatif empiris misalnya seorang peneliti melihat seseorang memakai sepatu berwarna biru dan tas berwarna merah, lalu peneliti melaporkan apa yang dilihatnya sebagaimana adanya. Namun untuk jenis data kualitatif yang bermakna itu sendiri misalnya seorang peneliti melihat seseorang menggunakan baju berwarna hitam lalu peneliti menerjemahkan/memaknainya sebagai orang yang habis melakukan taziah atau bisa juga dimaknai sehabis melayat atau bisa pula dimaknai sebagai orang yang memang menyukai baju berwarna hitam. Jadi jelas sekali perbedaannya kan. Sampai sini dah ngerti donk. Baik jangan terlalu serius, mari kita lanjut lagi.
Dalam hal penelitian kualitatif, Creswell (2009) menyatakan bahwa "qualitative research is a means for exploring and understanding the meaning individuals or groups ascribe to a social or human problem. The process of research involves emerging questions and procedures; collecting data in the participants setting; analyzing the data inductively; building from particulars to general themes; and making interpretations of the meaning of data. The final written report has a flexible writing structure".
Dalam hal penelitian kualitatif, Creswell (2009) menyatakan bahwa "qualitative research is a means for exploring and understanding the meaning individuals or groups ascribe to a social or human problem. The process of research involves emerging questions and procedures; collecting data in the participants setting; analyzing the data inductively; building from particulars to general themes; and making interpretations of the meaning of data. The final written report has a flexible writing structure".
Menurut Creswell (2009), metode kualitatif dibagi menjadi lima macam yaitu phenomenological research, grounded theory, ethnography, case study and narrative research.
1. phenomenological research is a qualitative strategy in which the researcher identifies the essence of human experiences about a phenomenon as describe by participants in a study.
2. grounded theory is a qualitative strategy in which the researcher derives a general, abstract theory of a process, action, or interaction grounded in the views of participants in a study.
3. ethnography is a qualitative strategy in which the researcher studies an intact cultural group in a natural setting over a prolonged period of time by collecting primarily observational and interview data.
4. case study are qualitatibe strategy in which the researcher explores in depth a program, event, activity, process or one or more individuals. The case (s) are bounded by time and activity, and researchers collect detailed information using a veriety of data collection procedures over sustained period of time.
5. narrative research is a qualitative strategy in which the researcher studies the kivess of individuals and asks one or more individuals to provide stories about their lives. This information is then often retold or restoried by the researcher into a narrative chronology.
Ehm di atas ntu bahasa Inggris ye, harap sabar, karena saya tidak mau mengubah makna jadi di beri deh yang english-english gitu. hehe silahkan maknakan bersama Google Translate ya.
Mungkin dapat saya simpulkan secara keseluruhan penelitian kualitatif itu memiliki ciri sebagai berikut :
1. Peneliti merupakan instrumen kunci.
2. Penelitian kualitatif bersifat deskriptif, dalam artian data yang terkumpul berbentuk kata-kata dan tidak menekankan pada angka.
2. Penelitian kualitatif bersifat deskriptif, dalam artian data yang terkumpul berbentuk kata-kata dan tidak menekankan pada angka.
3. Penelitian kualitatif lebih menekankan pada proses daripada produk
4. Penelitian melakukan analisis data secara induktif.
Jadi itulah inti dari penelitian kualitatif yang membedakannya dari penelitian kuantitatif. Masing-masing metode penelitian memiliki sisi keunggulan tersendiri, dan mungkin gambaran ini bisa membantu kalian yang lagi pada galau untuk memilih metode mana yang akan kalian ambil untuk nyusun skripsi. Jangan galau jalani terus, pasti selesai. Intinya jangan MALAS kalau mau SELESAI. ^_^ smangat mahasiswa..
No comments:
Post a Comment